Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Mantap, Jepara Raih WTP 13 Kali Beruntun Berita
  • Masuki Tahun Kedua,  Edy Supriyanta Minta Dukungan Semua Pihak Membangun Jepara Berita
  • Tahun ini 20 Desa Disiapkan Jadi Desa Antikorupsi Berita
  • Semakin Dekat, Edy Supriyanta Minta Perangkat Daerah Sukseskan Pemilu 2024 Berita
  • Sosialisasikan Sing Gemati, Edy Supriyanta Harap Angka Kematian Ibu dan Bayi Turun Berita
  • Festival Kolase Siswa RA Pecahkan Rekor MURI, Edy Supriyanta : Perbanyak Ruang Eksplorasi Potensi Anak Berita
  • Canangkan BBGRM, Pj Bupati Edy Supriyanta : Tanamkan Gotong Royong Sejak Dini Berita
  • Dinilai Berhasil, Masa Jabatan Edy Supriyanta Sebagai Penjabat Bupati Diperpanjang Berita

Tag: Jateng

Bupati Salurkan Puluhan Ton Beras Kepada Nelayan

Posted on April 12, 2021 By admin No Comments on Bupati Salurkan Puluhan Ton Beras Kepada Nelayan

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi menyalurkan bantuan beras kepada nelayan yang ada di Kabupaten Jepara. Penyerahan secara simbolis dilakukan di TPI Ujungbatu Kecamatan Jepara pada Senin (12/4/2021). Total hampir 60 ton beras disalurkan oleh Pemerintah Kabupaten Jepara untuk membantu nelayan ini. Bupati Jepara Dian Kristiandi mengungkapkan, bantuan beras ini sebagai salah satu bentuk perhatian…

Read More “Bupati Salurkan Puluhan Ton Beras Kepada Nelayan” »

Aksi

Sambangi Ponpes Ummul Quro, Bupati Sosialisasikan Pencegahan Covid-19

Posted on April 11, 2021 By admin No Comments on Sambangi Ponpes Ummul Quro, Bupati Sosialisasikan Pencegahan Covid-19

JEPARA – Meskipun kasus penularan Covid-19 di Kabupaten Jepara terus menurun, sosialisasi pencegahan terus dilakukan oleh Bupati Jepara kepada sejumlah kalangan. Yang terbaru, pada Minggu (11/4/2021) siang, Bupati Dian Kristiandi mengunjungi Pondok Pesantren Ummul Quro di Desa Pecangaan Kulon untuk memberikan sosialisasi pencegahan virus ini. Dian Kristiandi mengungkapkan jika sosialisasi semacam ini terus dilakukan lantaran…

Read More “Sambangi Ponpes Ummul Quro, Bupati Sosialisasikan Pencegahan Covid-19” »

Berita

Prosesi Buka Luwur Makam Sultan Hadlirin Dilakukan Secara Khidmat

Posted on April 9, 2021 By admin No Comments on Prosesi Buka Luwur Makam Sultan Hadlirin Dilakukan Secara Khidmat

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi bersama forum komunikasi pimpinan daerah (forkopimda) kabupaten Jepara serta pimpinan perangkat daerah menyelenggarakan prosesi buka luwur di kompleks masjid dan Makam Mantingan, Desa Mantingan, Kecamatan Tahunan, Jumat (9/4/2021). Prosesi ini menjadi tanda dimulainya Hari Jadi Kabupaten Jepara ke-472 tahun 2021. Prosesi buka luwur atau mengganti kain penutup makam Ratu…

Read More “Prosesi Buka Luwur Makam Sultan Hadlirin Dilakukan Secara Khidmat” »

Seni Budaya

PAD Jepara Tahun 2020 Melebihi Target  

Posted on April 9, 2021 By admin No Comments on PAD Jepara Tahun 2020 Melebihi Target  

JEPARA – Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Jepara tahun 2020 melebihi target yang ditentukan. Dari target Rp.408.012.576.000  yang ditentukan, diakhir tahun realisasi mencapai Rp.419.310.442.515 atau sebesar 102,77 persen. Hal ini terungkap dalam Nota Pengantar Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) tahun anggaran 2020 yang disampaikan oleh Bupati Jepara kepada DPRD, Kamis (8/4/2021). PAD tersebut bersumber dari Pendapatan Pajak…

Read More “PAD Jepara Tahun 2020 Melebihi Target  ” »

Berita

Rangkaian Hari Jadi Dimulai, Bupati Ziarahi Makam Leluhur Jepara

Posted on April 8, 2021 By admin No Comments on Rangkaian Hari Jadi Dimulai, Bupati Ziarahi Makam Leluhur Jepara

JEPARA – Rangkaian peringatan Hari Jadi Jepara ke-472 tahun 2021 resmi dimulai. Pada Kamis (8/4/2021), Bupati Jepara Dian Kristiandi beserta jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jepara dan pimpinan perangkat daerah melakukan ziarah ke sejumlah makam leluhur Jepara. Lantaran masih pandemi, kegiatan ini dilaksanakan secara terbatas. Ziarah diawali dari Makam Sayyid Abu Bakar Al Hadad…

Read More “Rangkaian Hari Jadi Dimulai, Bupati Ziarahi Makam Leluhur Jepara” »

Religi

Keberadaan Sejumlah Tambak di Karimunjawa Akan Dievaluasi

Posted on April 6, 2021 By admin No Comments on Keberadaan Sejumlah Tambak di Karimunjawa Akan Dievaluasi

JEPARA – Pemerintah Kabupaten Jepara akan melakukan evaluasi terhadap keberadaan sejumlah tambak udang yang ada di Karimunjawa. Evaluasi ini diantaranya terkait dengan perizinan sejumlah tambak tersebut. Hal ini disampaikan oleh Bupati Jepara Dian Kristiandi saat melihat langsung kondisi sejumlah tambak di wilayah terluar Jepara, Selasa (6/4/2021). Setidaknya ada 4 lokasi tambak air laut yang dikunjungi…

Read More “Keberadaan Sejumlah Tambak di Karimunjawa Akan Dievaluasi” »

Berita

Hadiri Paskah di GITJ Dermolo, Bupati Minta Toleransi Diperkuat

Posted on April 4, 2021 By admin No Comments on Hadiri Paskah di GITJ Dermolo, Bupati Minta Toleransi Diperkuat

JEPARA –  Bupati Jepara Dian Kristiandi menghadiri perayaan paskah di Gereja Injili di Tanah Jawa (GITJ) Pepanthan Desa Dermolo Kecamatan Kembang, Minggu (4/4/2021). Perayaan paskah di GITJ Pepanthan Dermolo ini mengambil tema Paskah Kebangsaan, lantaran juga dihadiri oleh sejumlah tokoh lintas agama di Jawa Tengah. Hadir dalam perayaan paskah ini, Kepala Bakesbangpol Propinsi Jawa Tengah…

Read More “Hadiri Paskah di GITJ Dermolo, Bupati Minta Toleransi Diperkuat” »

Religi

Panen Udang dan Lele, Bupati Tunjukkan Besarnya Potensi Perikanan Jepara

Posted on April 3, 2021 By admin No Comments on Panen Udang dan Lele, Bupati Tunjukkan Besarnya Potensi Perikanan Jepara

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi melakukan panen udang vaname yang di budidaya oleh petambak milenial di Balai Besar Perikanan Budidaya Air Payau (BBPBAP) Jepara, Sabtu (3/4/2021). Selain udang, orang nomor satu di Jepara itu juga melakukan panen lele di Kelompok Pembudidaya Ikan (Pokdakan) Mina Mulia pimpinan Heri Ashari di Desa Sinanggul Kecamatan Mlonggo. Kegiatan…

Read More “Panen Udang dan Lele, Bupati Tunjukkan Besarnya Potensi Perikanan Jepara” »

Pencapaian

23 Pejabat Fungsional Dilantik

Posted on April 2, 2021 By admin No Comments on 23 Pejabat Fungsional Dilantik

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi melantik dan mengambil sumpah 23 pegawai dalam Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) di Pendapa RA. Kartini Jepara, Jumat (2/4/2021). Hadir dalam pelantikan ini, Sekda Jepara Edy Sujatmiko, Kepala Inspektorat Kabupaten Jepara Ahmad Junaidi, Kepala Disdikpora Agus Tri Harjono, Kepala BKD Oni Sulistjawan dan sejumlah kepala OPD terkait. 23 JFT yang…

Read More “23 Pejabat Fungsional Dilantik” »

Pencapaian

Pendataan Keluarga Resmi Dimulai, Bupati Jadi Orang Pertama Didata

Posted on April 1, 2021 By admin No Comments on Pendataan Keluarga Resmi Dimulai, Bupati Jadi Orang Pertama Didata

JEPARA – Program pendataan keluarga tahun 2021 di Jepara secara resmi telah dicanangkan. Pencanangan di pusatkan di Kecamatan Mlonggo oleh Bupati Jepara Dian Kristiandi pada Kamis (1/4/2021). Pencanangan dilakukan dengan menyematkan kartu identitas kepada kader pendataan. Keluarga Bupati Jepara Dian Kristiandi menjadi keluarga pertama di Kabupaten Jepara yang didata dalam program Pendataan Keluarga tahun 2021….

Read More “Pendataan Keluarga Resmi Dimulai, Bupati Jadi Orang Pertama Didata” »

Aksi

Posts navigation

1 2 … 9 Next

Recent Posts

  • Mantap, Jepara Raih WTP 13 Kali Beruntun
  • Masuki Tahun Kedua,  Edy Supriyanta Minta Dukungan Semua Pihak Membangun Jepara
  • Tahun ini 20 Desa Disiapkan Jadi Desa Antikorupsi
  • Semakin Dekat, Edy Supriyanta Minta Perangkat Daerah Sukseskan Pemilu 2024
  • Sosialisasikan Sing Gemati, Edy Supriyanta Harap Angka Kematian Ibu dan Bayi Turun

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Mantap, Jepara Raih WTP 13 Kali Beruntun Berita
  • Masuki Tahun Kedua,  Edy Supriyanta Minta Dukungan Semua Pihak Membangun Jepara Berita
  • Tahun ini 20 Desa Disiapkan Jadi Desa Antikorupsi Berita
  • Semakin Dekat, Edy Supriyanta Minta Perangkat Daerah Sukseskan Pemilu 2024 Berita
  • Sosialisasikan Sing Gemati, Edy Supriyanta Harap Angka Kematian Ibu dan Bayi Turun Berita
  • Festival Kolase Siswa RA Pecahkan Rekor MURI, Edy Supriyanta : Perbanyak Ruang Eksplorasi Potensi Anak Berita
  • Canangkan BBGRM, Pj Bupati Edy Supriyanta : Tanamkan Gotong Royong Sejak Dini Berita
  • Dinilai Berhasil, Masa Jabatan Edy Supriyanta Sebagai Penjabat Bupati Diperpanjang Berita

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme