Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Dian Kristiandi Dukung Pelaku Media Sosial Bantu Memutus Penyebaran Covid-19

Posted on December 16, 2021 By admin No Comments on Dian Kristiandi Dukung Pelaku Media Sosial Bantu Memutus Penyebaran Covid-19

JEPARA – Pandemi Covid-19 menjadikan banyak masyarakat mulai jenuh. Di tengah kondisi seperti ini, mereka diminta untuk tetap menjaga tatanan sosial agar dapat menjalani kehidupan dengan baik.

Di sisi lain, transformasi digital juga berpengaruh terhadap kehidupan bersosial, terlebih setelah adanya pandemi Covid-19 sekarang ini. Keterbukaan akses informasi mengenai pandemi terbuka lebar. Namun, hal tersebut juga dikhawatirkan dapat memberikan celah misinformasi (hoaks).

Berpijak dari fenomena tersebut, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jepara menggelar Sosialisasi Pencegahan Penyebaran Covid-19, kepada pelaku media sosial Jepara pada Rabu (15/12/2021) malam, di ruang Sosroningrat, serambi belakang Pendopo R.A Kartini Jepara.

Mendampingi Bupati Jepara Dian Kristiandi, Ketua DPRD Haizul Maarif, Kejari Jepara Ayu Agung, Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) KH. Mashudi, Polres dan Kodim 0719/Jepara. Sementara jajaran eksekutif Asisten I Sekda Jepara Dwi Riyanto, Kepala Dinas Kesehatan Mudrikatun, Kepala Disparbud Zamroni Lestiaza, dan Kepala Diskominfo Jepara Arif Darmawan.

Sebagai pembuka, Arif Darmawan mengungkapkan pencegahan Covid-19 ini merupakan tugas bersama termasuk para influencer, kaum muda, pegiat media digital, yang dirasa dapat membantu pemerintah dalam penanganan Covid-19. Salah satu yang masih menjadi masalah yaitu hoaks dan vaksinasi.

“Terutama para lansia sering termakan isu atau hoaks yang beredar. Sehingga sebagian mereka masih ada yang ragu untuk melakukan vaksinasi,” Jelas Arif.

Ketua FKUB Jepara KH. Mashudi mengatakan, Covid-19 ini musuh bersama yang harus dilawan. Karena musuh kali ini kasat mata (tidak terlihat), sampai kapanpun harus tetap waspada.

Bupati Jepara Dian Kristiandi mengucapkan terima kasih seluruh komponen tenaga kesehatan, TNI, Polri, Kejaksaan, seluruh kelompok masyarakat yang terlibat dalam upaya pencegahan dan penanganan Covid-19 di Kabupaten Jepara. Hingga saat ini, tinggal menyisakan 3 orang yang terkonfirmasi Covid-19. Ini harus tetap dijaga agar tidak bertambah lagi, sembari melakukan percepatan vaksinasi.

“Saya ingatkan sebentar lagi kita akan menghadapi Nataru. Mari kita saling menjaga agar Jepara bebas dari Covid-19,” himbau Andi.

Berita, Kesehatan, Pencapaian

Post navigation

Previous Post: Dian Kristiandi Persilakan Ansor Bersinergi dengan Pemerintah Membangun Jepara
Next Post: Dian Kristiandi Beri Apresiasi Upaya BRIN Bantu Pengolahan Limbah Kayu Jepara

Related Posts

  • Andi Resmikan Showroom Dekranasda Jepara Berita
  • Bupati Apresiasi Peran Toga Tomas dalam Pencegahan Covid-19 di Jepara Berita
  • Permudah Layanan Pensiun, Bupati Launching Silapen Pencapaian
  • 16 PC Dikukuhkan, Dian krisitandi Minta Ipemi Tingkatkan Kontribusi Gerakkan Ekonomi Berita
  • Pengusaha Kafe dan Rumah Makan Wajib Patuhi Protokol Kesehatan Berita
  • Peringati Harlah ke-87, Bupati Apresiasi Kontribusi GP Ansor Dalam Pembangunan        Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme