Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Siyem Rebus Lahap Disantap Andi Saat berkunjung Kerumah Sutimah Istri Juru Kunci Candi Angin

Posted on November 20, 2021 By admin No Comments on Siyem Rebus Lahap Disantap Andi Saat berkunjung Kerumah Sutimah Istri Juru Kunci Candi Angin

Jepara – Usai mengecek alat pendeteksi pergerakan tanah di Dukuh Kemiren Desa Tempur, Bupati Jepara Dian Kristiandi, lantas menuju Dukuh Duplak. Setelah tiba di Dukuh Duplak, bupati mampir di salah satu rumah warga. Sutimah, si pemilik rumah pun kaget kedatangan orang nomor satu di Jepara tersebut.

Sutimah menerima kunjungan bupati dengan hangat dan ramah. Anak-anak dan cucu Sutimah dengan segera dipanggil untuk menyambut kedatangan bupati. Dengan antusias mereka menggelar tikar dan mempersilahkan bupati untuk duduk dan berbincang bersama.

Tak berselang lama, sejumlah tokoh masyarakat mulai berdatangan ke rumah Sutimah. Rohman atau sapaan Mbah Jan, juru kunci Candi Angin juga turut serta datang untuk menemui bupati Jepara yang tanpa diduga datang ke desa mereka. Perbincangan hangat kian gayeng ketika pemilik rumah mengeluarkan suguhan kopi tempur yang rasanya sudah tidak diragukan lagi.

“Sudah-sudah tidak usah repot-repot. Tadi baru saja dari Kemiren ngecek alat (pendeteksi pergerakan tanah) terus ke sini, kepingin ketemu sedulur-sedulur di sini,” kata Andi.

Setelah menyuguhkan kopi, si pemilik rumah lanjut mengeluarkan olahan daun siyem rebus. Kemudian disusul nasi, sambal dan tahu goreng. Setelah semuanya dihidangkan, Sutimah mempersilakan bupati dan semua yang hadir untuk menikmati makanan yang ia sediakan.

Tanpa canggung, bupati lalu mengambil piring kosong. Kemudian menuangkan nasi, mengambil daun dan sayur siyem rebus. Sambel serta tahu goreng tidak ketinggalan tentunya. Bupati terlihat menikmati masakan Sutimah dengan lahap meski dengan lauk sederhana.

Berita, Sosial

Post navigation

Previous Post: Potensi Besar, Andi Dorong BUMDes Optimal Garap Kopi Tempur
Next Post: Resmikan Sirkuit Dian Rakashima, Andi Harap Lahirkan Banyak Prestasi

Related Posts

  • Dwianto Pindah, Kajari Jepara kini dijabat Saiful Bahri Berita
  • Dian Kristiandi Undi Vaksinasi Berhadiah, Indarsih Warga Kecapi Raih Sepeda Motor Kesehatan
  • Dian Kristiandi Minta Purnapaskibraka Duta Pancasila Membumikan Pancasila di Kalangan Milenial Berita
  • Kerukunan Warga Karimunjawa Harus Dijaga Berita
  • Pramuka Harus Jadi Pelopor Jalankan Disiplin Prokes Berita
  • Realokasi Anggaran Desa Untuk Penanganan Korona, Pemdes Diminta Tetap Patuhi Regulasi Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme