Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Dian Kristiandi : Ciptakan kondusifitas wilayah, Pilar Desa Harus Jaga Sinergi

Posted on November 1, 2021 By admin No Comments on Dian Kristiandi : Ciptakan kondusifitas wilayah, Pilar Desa Harus Jaga Sinergi

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi meminta tiga pilar desa untuk menjaga sinergi untuk menciptakan kondusifitas wilayah. Tiga pilar desa tersebut masing-masing Petinggi, Babinsa dan Bhabinkamtibmas. Hal ini disampaikan oleh Dian Kristiandi saat melakukan pembinaan tiga pilar desa se-Eks Kawedanan Bangsri di Pendapa Kecamatan Bangsri, Senin (1/11/2021).

“Diperlukan keterpaduan dan sinergitas antara TNI, Polri dan Petinggi untuk mewujudkan kesamaan pola pikir, pola sikap dan pola tindak diantara ketiganya,” kata Bupati Andi.

Bupati Andi menambahkan, keterpaduan tiga pilar desa mutlak diperlukan dalam rangka mewujudkan masyarakat Jepara yang bermartabat, berkarakter dan tidak terpengaruh isu-isu yang tidak jelas arah dan kebenarannya.

“Saya berharap hal-hal yang dianggap menjadi persoalan, sedini mungkin dicarikan dengan melibatkan pihak-pihak terkait. Tidak perlu saling membanggakan diri dan merasa paling baik di unsur masing-masing,” lanjut Andi.

Yang harus dilakukan, kata Bupati Andi, adalah segera melakukan deteksi dini agar keamanan dan kondusifitas wilayah tetap terjaga. Terlebih di era pandemi ini yang menghambat pembangunan daerah.

“Dengan segala keterbatasan baik elemen pemerintah, swasta maupun masyarakat dituntut untuk tetap eksis guna menopang pilar ekonomi negara yang mengalami kemunduran,” imbuh dia.

Lebih lanjut politisi PDIP itu mengungkapkan jika berkat sinergitas pemerintah daerah, TNI dan Polri, persoalan kesehatan dan social yang terjadi saat outbreak Covid-19 beberapa waktu lalu bias diatasi bersama.

“Keterpaduan tiga pilar baik dalam satgas desa maupun satgas jogo tonggo ini menjadi bukti keberhasilan kita mengatasi dampak pandemi,” jelas Andi.

Oleh sebab itu, Andi mengharapkan kepada semua unsur tiga pilar desa agar terus berkonsolidasi memperkuat barisan dan bersinergi untuk membangkitkan sector ekonomi secara bersama-sama. Hal ini agar beban masyarakat tidak terlalu berat.

“Yang tak kalah penting yakni dukungan masyarakat sebagai subyek pembangunan. Tiga pilar desa harus terus memberikan pemahaman dan dorongan kepada masyarakat agar secara aktif ikut ambil bagian dalam upaya cipta kondusifitas lingkungan masing-masing,” tandas Andi.

Berita, Pencapaian

Post navigation

Previous Post: Andi Ajak Khatib Konsisten Tebar Kedamaian Lewat Khotbah
Next Post: Terima Penghargaan Pelayanan JKN Terbaik, Dian Kristiandi Minta Puskesmas Mlonggo Terus Tingkatkan Layanan

Related Posts

  • Permudah Layanan Pensiun, Bupati Launching Silapen Pencapaian
  • Dian Kristiandi Kukuhkan Pengurus DKD Jepara Berita
  • Jenguk Guru yang Terpapar Covid-19, Dian Kristiandi : Jangan Ada Lagi Kluster Sekolah Berita
  • Pemkab Tak Diskriminasi Cabor Tertentu Berita
  • Partisipasi Cegah Covid-19, IKAPTK Bantu 230 APD Berita
  • Bupati Andi Pimpin Penyaluran Zakat Produktif kepada Mustahik Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme