Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Bupati Pompa Semangat Relawan Pemakaman Covid-19

Posted on June 21, 2021 By admin No Comments on Bupati Pompa Semangat Relawan Pemakaman Covid-19

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi memompa semangat tim relawan pemakaman Covid-19 yang dikoordinir oleh BPBD Jepara. Orang nomor satu di kota ukir itu mendatangi langsung untuk memberikan semangat di kantor BPBD Jepara, Senin (21/6/2011) sebelum para relawan menjalankan tugasnya. Senin ini, setidaknya ada 9 jenazah yang harus di makamkan oleh relawan ini.

Di depan sekitar 30 relawan pemakaman itu, Dian Kristiandi berpesan agar para relawan selalu menjaga kesehatan. Jika kesehatan para relawan ini tidak dijaga, maka kontribusi dalam misi kemanusiaan kepada masyarakat akan terganggu.

“Selalu waspada dan hati-hati dalam bertugas. Baik menyemayamkan jenazah pasien Covid-19 maupun melakukan dekontaminasi,” kata Dian Kristiandi.

Andi mengungkapkan jika pihaknya juga segera mengerahkan relawan di desa-desa. Mereka adalah yang sebelumnya sudah diberi pelatihan. Harapannya proses pemakaman Covid-19 bisa dilakukan dengan cepat dan aman.

Dian Kristiandi memberikan semangat KOPASKAM di kantor BPBD Jepara, Senin (21/6/2011)

“Edukasi kepada relawan pemakaman desa harus terus dilakukan, sebab penanganan jenazah tidak bisa dilakukan sembarangan. Ada protokol kesehatan ketat yang harus dipatuhi agar tidak terpapar virus itu,” jelas politisi PDI Perjuangan ini.

Dalam kesempatan ini, Dian Kristiandi didampingi oleh Asisten I Sekda Jepara Dwi Riyanto, Kepala Dinsospermasdes Edy Marwoto, Kepala Diskominfo Arif Darmawan dan sejumlah pimpinan perangkat daerah terkait. Andi juga menyerahkan bantuan kepada perwakilan relawan untuk menambah semangat dalam menjalankan misi kemanusiaan ini.

Berita

Post navigation

Previous Post: Capai 72 Persen, Bupati Dorong Peningkatan MCP Jepara
Next Post: Bantu Tangani Covid-19, Pemkab Jepara Rekrut Tenaga Kesehatan Tambahan

Related Posts

  • Zona Merah, Penutupan Wisata Diperjanjang, Kuliner Hanya Take Away Berita
  • Dian Kristiandi Serahkan 29 SK Pensiun PNS Berita
  • Dian Kristiandi : Pembelajaran Tatap Muka Disimulasikan Pekan Depan Berita
  • Peringati Hari Pohon, Bupati Jepara Pimpin Penanaman Seribu Pohon di Bumiharjo Berita
  • Bupati Serahkan 4 Ranperda ke Dewan, Diantaranya Pembentukan Dana Cadangan Pilkada Berita
  • Resmikan Ureka Mart, Andi Harap Pesantren Ciptakan Kemandirian Ekonomi Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme