Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Cegah Peningkatan Kasus, Bupati Minta Perusahaan Perketat Penerapan Prokes

Posted on June 17, 2021 By admin No Comments on Cegah Peningkatan Kasus, Bupati Minta Perusahaan Perketat Penerapan Prokes

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi mengajak perusahaan yang ada di Jepara ikut bersama membantu pemerintah melawan pandemi Covid-19 ini. Salah satu caranya dengan melakukan pengetatan protokol kesehatan di lingkungan perusahaan agar kasus penularan Covid-19 tidak semakin meningkat. Hal ini disampaikan oleh Dian Kristiandi saat rapat penanganan dan pengendalian Covid-19 dengan pimpinan perusahaan di Jepara, Kamis (17/6/2021) di Gedung Shima Setda Jepara.

“Pemerintah tidak mungkin bisa berjalan sendiri dalam melawan Covid-19 ini. Untuk itu dibutuhkan peran serta semua elemen, termasuk perusahaan agar menjaga lingkungannya masing-masing dari paparan virus ini,” kata Bupati Dian Kristiandi di hadapan puluhan perwakilan perusahaan.

Andi menambahkan, sebagai salah satu bentuk kepedulian, perusahaan juga harus menyediakan tempat atau rumah isolasi bagi karyawan yang terpapar Covid-19. Hal ini diharapkan mampu menjaga dan mengantisipasi jumlah Covid-19 yang bertambah banyak.

“Sudah ada sejumlah perusahaan yang membuat tempat karantina terpadu kepada karyawannya yang terpapar Covid-19. Ini harus ditiru oleh perusahaan lain sebagai bentuk tanggungjawab dan kepedulian perusahaan,” imbuh Andi.

Kasus penularan Covid-19 di Jepara, lanjut Bupati, mengalami peningkatan cukup signifikan dalam beberapa pekan ini. Untuk itu, penanganannya harus dilakukan bersama-sama dan memerlukan dukungan masyarakat.

“Mari bersama-sama menjaga kesehatan keluarga kita, termasuk karyawan-karyawan di perusahaan masing-masing. Edukasi dan sosialisasi penerapan prokes kepada karyawan juga harus terus dilakukan,” lanjut politisi PDI Perjuangan ini.

Lebih lanjut Andi mengungkapkan, saat ini, Pemkab Jepara sudah menyediakan sejumlah tempat karantina terpadu yang disiapkan untuk warga terpapar Covid-19. Beberapa diantaranya yakni di Balai Latihan Kerja (BLK) Pecangaan, Hotel Julia, Kampus Undip Telukawur, Bumi Perkemahan (Buper) Pakis Aji, serta wisma milik Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud), di seputaran objek wisata Benteng Portugis, Kecamatan Donorojo.

Turut hadir dalam pertemuan ini, Komandan Korem 073/Makutarama Kolonel Arm. Putranto Gatot Sri Handoyo, Komandan Kodim 0719/Jepara Letkol Arh Tri Yudhi Herlambang, Kapolres Jepara AKBP Aris Tri Yunarko, Sekda Jepara Edy Sujatmiko dan sejumlah pimpinan perangkat daerah.

Berita, Kesehatan

Post navigation

Previous Post: Realisasi Pendapatan APBD 2020 Capai 98,4 Persen
Next Post: Capai 72 Persen, Bupati Dorong Peningkatan MCP Jepara

Related Posts

  • Perubahan APBD 2021 Disetujui Dewan Berita
  • Plt Bupati Cek Pemeriksaan Thermal Scanner di Pelabuhan Kartini Berita
  • 95 Persen Warganya Tercover BPJS Kesehatan, Jepara Terima UHC Award  Kesehatan
  • Evaluasi Penanganan Covid-19, Kepala Puskesmas Dikumpulkan Berita
  • Perwakilan Kwarcab Jepara Juara 2 Eagle Scout Awards Jateng Berita
  • Bupati Minta Warga Jepara Patuhi Gerakan “Jateng di Rumah Saja” Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme