Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Saksikan Langsung, Bupati Pastikan Pemulasaraan Jenazah Covid-19  Sesuai Syariat

Posted on May 5, 2021 By admin No Comments on Saksikan Langsung, Bupati Pastikan Pemulasaraan Jenazah Covid-19  Sesuai Syariat

JEPARA – Bupati Jepara Dian Kristiandi memastikan jika pemulasaraan jenazah Covid-19 di Kabupaten Jepara sesuai dengan syariat islam. Hal ini usai Bupati menyaksikan secara langsung prosesi pemulasaraan jenazah probable Covid-19 di RSI Sultan Hadlirin Jepara, Selasa (4/5/2021) malam.

Kehadiran orang nomor satu di Jepara untuk menyaksikan prosesi pemulasaraan ini, sekaligus menepis kabar yang menyebut jika pemulasaraan jenazah Covid-19 di kota ukir dilakukan tidak sesuai dengan syariat islam bagi jenazah muslim.

“Setelah melihat fakta lapangan, maka saya pastikan pemulasaraan jenazah, mulai dari memandikan, mengkafani hingga menyolati sesuai dengan syariat islam maupun protokol kesehatan yang telah ditentukan. Toh, keluarga korban juga ikut ambil bagian dalam proses pemulasaraan  ini,” kata Bupati Andi.

Untuk itu, lanjut Andi, masyarakat tidak perlu lagi meragukan prosesi pemulasaraan terhadap jenazah Covid-19. Sebab, semuanya telah dilakukan sesuai dengan prosedur kesehatan maupun tata cara yang dianjurkan oleh syariat islam. “Masyarakat tidak perlu ragu lagi terhadap proses pemulasaraan, sebab sudah dilakukan sesuai dengan ketentuan yang ada,” tandas politisi PDI PErjuangan ini.

Sejak awal pandemi ini muncul, Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Jepara sebenarnya telah mengelar pelatihan pemulasaran jenazah Covid-19. Pelatihan ini diberikan kepada sejumlah relawan mulai dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jepara Jepara, Palang Merah Indonesia (PMI), Pemuda Ansor dan Muhammadiyah, serta Pramuka Jepara.

Pelatihan ini sebagai bentuk kesiapan Jepara dalam menghadapi pandemi. Apalagi, beberapa kasus terakhir, banyak masyarakat yang takut dan waswas saat melakukan pemulasaran jenazah Covid-19.

Melalui pelatihan tersebut diharapkan bisa memberi pengetahuan yang benar dalam penanganan jenazah Covid-19. Sehingga tidak terjadi kesalahan yang justru akan membahayakan diri relawan, pihak keluarga maupun masyarakat sekitar.

Berita

Post navigation

Previous Post: Musala Bergerak Edisi Enam Sambangi Musala Annur Kalipucang Kulon
Next Post: Jelang Idulfitri, Harga dan Stok Kepokmas Stabil

Related Posts

  • Pemkab Kaji Usulan Jadikan RSUD Kartini Jadi RS Khusus Covid-19 Berita
  • Terus Meningkat, Kalangan Remaja Rentan Terpapar Narkoba Berita
  • Izza Angelia, Putri Batik Cilik Jepara Maju Tingkat Nasional Berita
  • Bupati Serahkan Puluhan Kursi Roda Kepada Warga Berkebutuhan Khusus Berita
  • Andi Asah Wawasan Kebangsaan Siswa MAN 2 Jepara Berita
  • Angka Kemiskinan Jepara Tahun 2021 Terendah Ketiga se-Jawa Tengah Berita

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme