Skip to content
Bupati Jepara

Bupati Jepara

Edy Supriyanta, ATD., SH., MM.

  • Beranda
  • Tentang
  • Aksi
    • Tilik Deso
    • Sidak
    • Pencapaian
  • Berita & Opini
  • Wisata
  • UMKM
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Kontak Kami
  • Toggle search form
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Andi Ajak Masyarakat Implementasikan Nilai-nilai Idul Adha

Posted on August 11, 2019 By admin No Comments on Andi Ajak Masyarakat Implementasikan Nilai-nilai Idul Adha

JEPARA – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Jepara Dian Kristiandi mengajak kepada masyarakat untuk mengimplementasikan nilai-nilai yang terkandung dalam peringatan Idul Adha 1440 H. Nilai-nilai tersebut yakni keihklasan untuk berkorban demi pembangunan daerah dalam mewujudkan masyarakat Jepara yang Madani. Hal ini disampaikan oleh Andi saat menyerahkan secara simbolis hewan  kurban kepada panitia kurban Masjid Agung Baitul Makmur, Jepara, Minggu (11/8/2019).

Menurut Andi, idul adha merupakan momen untuk menggugah kesadaran akan kebutuhan untuk berbagi ruang, waktu dan perhatian dengan kesediaan memberi apapun yang ada kepada orang lain tanpa berpikir untuk mendapatkan imbalan.

“Harapannya kita semua mampu meneladani kisah Nabi Ibrahim. Dan hari ini kita ingin benar-benar mengimplementasikan makna dari idul adha itu sendiri,” ujar Andi didampingi komandan Kodim Jepara Letkol Fakhrudi Hidayat, Sekda Jepara Edy Sujatmiko dan sejumlah pejabat lainnya.

Lebih lanjut Andi berharap keteladanan terhadap Nabi Ibrahim mudah-mudahan terus dilakukan oleh generasi penerus. Menurutnya, sebagai untuk Islam tidak hanya mementingkan persaudaraan sesama muslim (ukhuwah Islamiyyah) tetapi juga harus mengedepankan ukhuwah wathoniyah dan ukhuwah basyariyah. “Semoga bangsa kita diberikan keselamatan dan kesejahteraan. Insyaallah jika niat kita tulus karena Allah, maka akan diberikan jalan terbaik,” ungkapnya.

Dalam kesempatan itu, Andi secara simbolis menyerahkan satu ekor sapi kepada panitia kurban Masjid Agung Baitul Makmur Jepara. Satu sapi ini menggenapi jumlah seluruh hewan kurban di masjid agung menjadi 9 ekor sapi dan 8 ekor kambing. “Kami sampaikan terimakasih kepada panitia kurban Masjid Baitul Makmur yang telah berusaha mengumpulkan hewan kurban dari masyarakat. Mudah-mudahan bermanfaat,” pungkasnya.

Sementara itu, Panitia kurban Masjid Agung Baitul Makmur Setyanto menyampaikan jika tahun ini pihaknya berhasil mengumpulkan sebanyak 9 ekor sapi dan8 ekor kambing kurban dari warga masyarakat. “Ini usaha yang mampu kita lakukan, mudah-mudahan di tahun-tahun berikutnya bisa terus meningkat,” jelasnya.

Religi Tags:Dian Kristiandi, Idul Adha, Jepara

Post navigation

Previous Post: Tingkatkan Kunjungan, Andi Instruksikan Perbanyak Promo Wisata di luar Daerah
Next Post: Pemkab Tak Diskriminasi Cabor Tertentu

Related Posts

  • Dukung Penerapan Prokes, Bupati Droping Alat Penunjang Prokes ke Ponpes Berita
  • Dian Kristiandi Ajak Pemuda Muhammadiyah Komitmen Teladani Perjuangan Pahlawan Religi
  • Dian Kristiandi Meminta Ansor Harus Adaptif dan Kompetitif Hadapi Perubahan Zaman Religi
  • Sambangi Musala Maslakul Huda, Andi Minta Keberadaan Musala Dioptimalkan Berita
  • Resmi Jadi Anggota NU, Dian Kristiandi : Secara Kultural Saya Sudah Lama Menjadi Orang NU Religi
  • Bupati Andi Apresiasi Kerukunan Umat Beragama di Tempur Religi

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana

Recent Comments

  1. Pamuji on Jadi Wisata Rekreasi dan Edukasi, Bupati Apresiasi Pemanfaatan Kali Boom Welahan
  2. Aini Mahmudah on Doa dan Istighosah Warnai Peringatan Hari Santri Nasional Pemkab Jepara
  3. idn on Bupati Sampaikan Nota Keuangan APBD 2021 ke Dewan
  4. Kak Totok on Bupati Minta Pengkaderan di Gerakan Pramuka Harus Terus Dilakukan
  5. Fandeli on Bansos APBD Kabupaten Tahap II  Sasar 24 Ribu KPM

Categories

  • Aksi
  • Berita
  • Kesehatan
  • Lingkungan Hidup
  • Olahraga
  • Pemerintah
  • Pencapaian
  • pendidikan
  • Religi
  • Seni Budaya
  • Sidak
  • Sosial
  • Tilik Deso
  • UMKM
  • Wisata
  • Edy Supriyanta : Empat Pilar Bangsa Jangan Goyah, Harus Dijaga Pemerintah
  • Jadi Tuan Rumah, Edy Supriyanta Lepas Kontingen Pesta Siaga Jepara Pemerintah
  • Selesaikan Masalah Tambak Udang Karimunjawa, Edy Supriyanta Bentuk Tim Terpadu Pemerintah
  • Masuki Tahun Politik, Edy Supriyanta Ingatkan 3 Pilar Desa Jaga Kondusifitas Wilayah Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Kunjungan Bupati Siak yang Studi Tiru Raih Adipura Kencana Pemerintah
  • Edy Supriyanta Terima Bantuan Mobil Dapur Umum dan Pompa Air dari BNPB Pemerintah
  • Edy Supriyanta Serahkan Bantuan 50,6 Ton Beras ke Nelayan Pemerintah
  • Jenguk Dika, Bocah Penderita Microsefalus, Pj Bupati Perintahkan Dinas Kesehatan Homecare Tiap 2 Minggu Kesehatan

Copyright © 2023 Bupati Jepara.

Powered by PressBook News WordPress theme